Sifat wujud zat

Selasa, 11 Maret 2025

GAYA bagian 1 Kurikulum merdeka

kelas 7 semester genap

Tugas IPA tentang

Mengenal Gaya 

Jawablah pertanyaan berikut ini!

1. Apakah yang dimaksud dengan gaya?

2. Apakah pernah terjadi gaya bernilai nol? Berikan contohnya!

3. Apakah yang dimaksud dengan resultan gaya?

4. Sebutkan macam-macam gaya?

5. Apakah yang dimaksud dengan gaya gesek?

6. Apakah yang dimaksud dengan gaya gesek status?

7. Apakah yang dimaksud dengan gaya gesek kinetis?

8. Berikan contoh gaya gesek yang menguntungkan dalam kehidupan sehari-hari?

9. Berikan contoh gaya gesek yang merugikan dalam kehidupan sehari-hari?

10. Apakah yang dimaksud dengan gerak benda bersifat DETERMINISTIK?




Tidak ada komentar:

Posting Komentar